Jadwal Imsyakiyah 1 Ramadhan 1444 untuk Wilayah Purwakarta dan Sekitarnya

- Kamis, 23 Maret 2023 | 03:30 WIB
Jadwal Imsyakiyah 1 Ramadhan 1444 untuk Wilayah Purwakarta dan Sekitarnya. /freepik
Jadwal Imsyakiyah 1 Ramadhan 1444 untuk Wilayah Purwakarta dan Sekitarnya. /freepik

SINAR JABAR - Bulan Ramadhan 2023 atau 1 Ramadan 1444 Hijriah, dimulai pada 23 Maret 2023. Di hari ini pun umat Muslim memulai puasa termasuk di Wilayah Kabupaten Purwakarta

Sebelum memulai puasa Ramadhan 2023, sebaiknya untuk mengecek jadwal Imsyak untuk yang berpuasa di wilayah Purwakarta.

Berdasarkan data yang dihimpun dari laman Kemenag, berikut jadwal Imsyak 1 Ramadan 1444 Hijriah untuk wilayah Kabupaten Purwakarta.

Baca Juga: Kultum Singkat Ramadhan 2023, Cara Mendapatkan Maghfirah atau Ampunan Allah

Baca Juga: Link Daftar Mudik Gratis 2023, Ada 5000 Kuota Moda Kapal Laut

Baca Juga: Link Streaming Para Pencari Tuhan Jilid 16 Beserta Jam Tayang dan Sinopsis

Jadwal imsak untuk Purwakarta dan sekitarnya hari ini adalah 04.29 WIB. Sementara, jadwal subuh 04.39 WIB.

Adapun niat puasa Niat Puasa Ramadhan, bisa dibacakan sebagai berikut.

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانِ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى

Baca Juga: Pemkab Purwakarta Gelar Seleksi Terbuka 4 Jabatan Eselon II

Baca Juga: Si Jago Merah Lahap Kios Pedagang Manisan di Cianjur

Bacaan latin: Nawaitu shauma ghadin 'an adâ'i fardhi syahri Ramadhâni hâdzihis sanati lillâhi ta'âla.

Artinya: "Aku berniat puasa esok hari untuk menunaikan fardhu di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah ta'ala."

Menurut Syaikh Abu Bakar Jabir al-Jaza'iri dalam Kitab Minhajul Muslim, niat puasa Ramadan tersebut hendaknya dibaca sebelum memasuki waktu salat Subuh. Sementara itu, waktu berniatnya sudah dapat dimulai dari malam hari. ***

Editor: Ikbal Safana

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X