Fraksi Gerindra DPRD Purwakarta: Digdaya GP Ansor, Digdaya Indonesia

- Selasa, 25 April 2023 | 09:36 WIB
Ketua Fraksi Gerindra DPRD Purwakarta, Zusyef Gusnawan. (Foto: Istimewa)
Ketua Fraksi Gerindra DPRD Purwakarta, Zusyef Gusnawan. (Foto: Istimewa)

SINAR JABAR - Gerakan Pemuda Ansor atau GP Ansor memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-89 pada 24 April 2023.

Harlah GP Ansor ke-89 tahun ini bertemakan Digdaya GP Ansor Digdaya Indonesia.

Ketua Fraksi Gerindra DPRD Purwakarta Zusyef Gusnawan dalam keterangannya mengucapkan selamat Harlah untuk GP Ansor ke-89.

Baca Juga: Instansi Pemerintah dan BUMN Diminta Tunda Halal Bihalal Pasca Libur Idul Fitri

Baca Juga: Siap-siap! 1-14 Mei 2023 KPU Purwakarta Buka Pendaftaran Calon Legislatif

Baca Juga: Ridwan Kamil Mudik ke Subang, Pilih Pakai Motor Hindari Macet

"Saya Zusyef Gusnawan Ketua Fraksi Gerindra DPRD Purwakarta mengucapkan selamat Harlah untuk Gerakan Pemuda (GP) Ansor yang ke-89," ucap Zusyef, Selasa 25 April 2023.

Zusyef berharap, pada Harlah GP Ansor ke-89 ini, semangat kepemudaan untuk memajukan bangsa tetap berkobar di setiap langkah yang diambil.

"Digdaya GP Ansor, Digdaya Indoanesia," ucap Zusyef.

Baca Juga: Anne Ratna Mustika: Selamat Hari Jadi Gerakan Pemuda Ansor ke-89 Tahun

Baca Juga: Polres Purwakarta Tingkatkan Pengamanan Arus Balik di Tol Cipali, Minimal Siapkan 120 Personel

Baca Juga: 26 Kali Lebaran Tak Pulang, Abdi Negara Ini Lepas Rindu Pada Ibunya, Tangis Haru Pecah

Untuk diketahui, Pimpinan Pusat GP Ansor telah meluncurkan Logo Harlah ke-89.

Peluncuran tersebut dipandu oleh Sekretaris Jenderal Pimpinan Pusat GP Ansor Abdul Rachman (Adung) di Masjid KH Abdurrahman Wahid, Kantor PP GP Ansor, Jl Kramat Raya 65 Jakarta Pusat, Rabu 12 April 2023.

Berikut makna dan filosofi Logo Harlah ke-89 Ansor, dilansir dari laman nu.or.id.

Halaman:

Editor: M. Rizal

Tags

Artikel Terkait

Terkini

BREAKING NEWS: Anne Ratna Mustika Terima Akta Cerai

Jumat, 29 September 2023 | 20:44 WIB

Ini Profile Singkat Pj Bupati Purwakarta Benni Irwan

Sabtu, 23 September 2023 | 09:08 WIB
X